lmu biologi dirintis oleh ilmuan berkebangsaan yunani, yaitu
aristoteles, beliau adalah perintis ilmu biologi yang sangat hebat.
kehebatanya bukan hanya ada pada ilmu biologi saja bahkan sampai pada
ilmu filsafat sehinga beliau juga dikenal sebagai pemikir. ilmu biologi
sendiri kalau kita cermati berasal dari 2 kata, yaitu kata bios dan
logos. bios sendiri memiliki arti hidup, sedangkan logos memiliki arti
lambang atau ilmu.ada juga yang berpendapat bahwa kata biologi itu
berasal dari bahsa belanda yakni berasal dari kata biologie. jadi,
secara bahasa ilmu biologi berarti ilmu yang mempelajari benda-benda
hidup atau dg kata lain ilmu yang mempelajari mahluk hidup. ilmu biologi
sangat berguna sekali bagi kehidupan manusia. biologi banyak
dipergunakan dalam bidang pertanian, perkebunan, peternakan, perikanan,
kedokteran dan masih banyak yang lainya.
objek ilmu biologi sangat
luas sekali, mencakup banyak hal,yaitu mencakup semua mahluk hidup dan
segala aspek kehidupanya. dari paparan diatas dapat disimpulkan bahwa
yang dimaksud dengan ilmu biologi adalah ilmu yang mempelajari segala
hal yang berkaitan dengan semua mahluk hidup dan segala aspek
kehidupanya.
dalam dunia arab ilmu biologi dikenal dengan nama ilmu
hayat, yang kalau diterjemah kedalam bahasa indonesia berarti ilmu
kehidupan.
ilmu biologi mempelajari ciri-ciri fisik tubuh mahluk
hidup yang dipresentatifkan dalam kajian anatomi tubuh dan morfologi
tubuh. sedangkan fungsinya dipelajari dalam kajian fisiologi.